Mutiara Hikmah Hari ini
Jum'at, 22 Rabi'ul Awal 1443 H / 29 Oktober 2021 M
Telah menceritakan kepada kami kami Yazid telah mengabarkan kepada kami Hisyam Ad-Dastuwaa`i dari Yahya bin Abi Katsir dari Abi Sallam dari Al-Hakam bin Mina`a Ibnu Umar dan Ibnu Abbas, keduanya telah menceritakan, keduanya mendengar Rasulullah SAW diatas mimbar bersabda :
لَيَنْتَهِيَنَّ أَقْوَامٌ عَنْ وَدْعِهِمْ الْجُمُعَاتِ أَوْ لَيَخْتِمَنَّ اللَّهُ عَلَى قُلُوبِهِمْ وَلَيُكْتَبُنَّ مِنْ الْغَافِلِينَ
"Hendaklah orang-orang yang (suka) meninggalkan shalat jumat itu menghentikan perbuatannya, atau (kalau tidak,) Allah menutup hati mereka dan mencatat mereka pada jajaran orang-orang yang lalai."
( Musnad Ahmad; 5301 )
Barangsiapa yang pergi ke masjid pagi atau sore hari, maka Allah SWT menyediakan untuknya sebuah hidangan dalam surga setiap ia pergi, pagi atau sore hari itu.
Dukung Percepatan Vaksinasi;
Tetap jaga protokol kesehatan, karena Pandemi belum usai;
Tetap Semangat...
Semoga bermanfaat
والله الموفق الى اقوم الطريق
Tidak ada komentar:
Posting Komentar