TATA LAKU BERJAMA'AH
SEBELUM MASUK MESJID- BERWUDLU
- SENDAL DIRAPIHKAN
- BERDO'A
اللهم افتح لى ابواب رحمتك
DI DALAM MESJID - SEBELUM SHOLAT
- SHOLAT TAHIYATUL MESJID ATAU MEMBACA TASBIH 3x
- DUDUK DI SHAF TERDEPAN
- DAHULUKAN DI TENGAH, KEMUDIAN DI KANAN, KEMUDIAN DI KIRI.....
- TASBEH DI DEPAN
- JAWAB ADZAN
- SHOLAT QOBLIYAH
- SIAP-SIAP BERJAMA'AH
- PUPUJIAN SEBELUM SHOLAT
- TIDAK ADA PEMBICARAAN SETELAH IQOMAH DILAKUKAN
- KHUSYU SHOLAT
SESUDAH SHOLAT
- WIRIDAN & BERDO'A
- SHOLAT BA'DIYAH
- HIZIB & RATIB / ISTIGHOSAH
- MUSHOFAHAH
===================================
TATA LAKU DI KOBONG / ASRAMA
MALAM
- BERJAMA'AH MAGHRIB & ISYA
- MENGAJI BA'DA ISYA
- TAKROR & MENGHAPAL _ PUKUL 21.00 s/d 22.00
- TIDUR JAM 22.00 (10.00 MALAM)
- BANGUN TIDUR JAM 03.00 (TAHAJUD)
- MENUNGGU SHUBUH, BERJAMAAH SAMPAI BERMUSHOFAHAH
PAGI
- MANDI / CUCI / KAKUS
- SARAPAN
- PERSIAPAN SEKOLAH
- SHOLAT DHUHA
- PEMBIASAAN
- BELAJAR
SIANG
- BELAJAR DI SEKOLAH
- SHOLAT DHUHA (BAGI YANG BELUM)
- PEMBIASAAN
- MASUK KELAS
- JAJAN SECUKUPNYA
- SHOLAT DHUHUR BERJAMA'AH
- KULTUM
- MAKAN SIANG
- BELAJAR / EKSTRA-KURIKULER
SORE
- MENGAJI JAM 14.30 s/d 15.30
- SHOLAT ASHAR
- MENGHAPAL
- MAKAN SORE
- REFRESHING - BERMAIN BERSAMA
- PERSIAPAN BERJAMAAH MAGHRIB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar