Ketika mendengar berita buruk, kita tidak perlu menghujat dan menghina si pelaku buruk
Ketika mendengar berita buruk,
Ternyata kita tidak perlu menghujat dan menghina
(si pelaku buruk -kita anggapnya demikian- #padahal kabar belum dicek kebenarannya#)
Bila sudah sampai ditelinga,
Maka:
1) Kita berlindung kepada Alloh
2) Kita berdo'a kepada Alloh, bahwa kita menolak maksiat (kabar buruknya berupa maksiat)
3) Kita berdo'a kepada Alloh, agar kita diberikan petunjuk dan hidayah serta taufik.
4) Kita berdo'a kepada Alloh, agar si pelaku buruk (-singkatnya seperti itu-) insaf dan sadar. Apalagi ia muslim, katakan....:
- "mungkin beliau tidak tahu, ('allimnaa maa jahilnaa), atau
- "mungkin beliau khilaf, lupa, (dzakirna maa nasiina).
Jangan katakan, Masa dia tidak tahu?!
Jangan katakan, kurang ajar!.... apalagi sudah melebihi 6jam.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar